Pimpinan Pemkab Sintang Hadiri Prosesi Pemakaman Wakil Bupati Sintang Periode 2000-2005

Bupati Sintang, dr. H. Jarot Winarno, M.Med.PH, bersama Wakil Bupati Sintang, Melkianus, S.Sos, menghadiri pemakaman Wakil Bupati Sintang Periode 2000-2005, Almarhum Drs. H. Ade Kartawidjaja, bertempat di Kompleks Pemakaman Raden Mahmud Mangku Negara, belakang Istana Al-Mukarramah Kesultanan Sintang, Kabupaten Sintang, Senin, 6 November 2023. Prosesi pemakaman tersebut dilakukan dengan 2…Read More

Wakil Bupati Sintang Buka Rakor Kolaborasi dan Sinkronisasi Evaluasi KLA dan RAD Tahun 2023

Wakil Bupati Sintang, Melkianus, S.Sos, menghadiri sekaligus membuka Rapat Koordinasi Kolaborasi dan Sinkronisasi Evaluasi Kabupaten Layak Anak (KLA) dan Rencana Aksi Daerah (RAD) Penyelenggaraan Kabupaten Layak Anak (KLA) tahun 2023 yang diselenggarakan oleh Dinas Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Kabupaten Sintang, di Aula Balai Praja Kantor Bupati Sintang…Read More

Pimpinan Pemkab Sintang Tutup Kegiatan Kelam Tourism Festival 2023

Bupati Sintang, dr. H. Jarot Winarno, M.Med.PH, bersama Wakil Bupati Sintang, Melkianus, S.Sos, Sekretaris Daerah Kabupaten Sintang, Kartiyus, S.H, M.Si, menghadiri penutupan Kelam Tourism Festival tahun 2023, kegiatan tersebut secara resmi ditutup oleh Wakil Bupati Sintang, Melkianus, S.Sos, yang ditandai dengan pemukulan alat musik tradisional didampingi oleh Sekda Sintang dan…Read More

Bupati Sintang Buka Kejuaraan Menembak Dalam Rangka Kelam Tourism Festival 2023

Bupati Sintang, dr. H. Jarot Winarno, M.Med.PH, menghadiri sekaligus membuka kegiatan Kejuaraan Menembak dalam rangka Kelam Tourism Festival 2023, yang dilaksanakan di Halaman Batalyon C Pelopor Satbrimob Polda Kalbar, Jalan Raya Sintang-Pinoh, Kecamatan Sungai Tebelian, Kabupaten Sintang, Sabtu 4 November 2023. Kejuaraan Menembak tersebut diselenggarakan oleh Pemerintah Kabupaten Sintang melalui…Read More

Bupati Sintang Membuka Kegiatan Konsultasi Publik Kajian KLHS RPJP Sintang

Sintang, dr. H. Jarot Winarno, M.Med.PH, membuka acara konsultasi publik penyusunan Kajian Lingkungan Hidup Strategis (KLHS), bertempat di Balai Praja, Kantor Bupati Sintang, Jumat, 3 November 2023. Dokumen kajian KLHS ini adalah bagian dari persiapan dokumen Rencana Pembangunan Jangka Panjang (RPJP) Kabupaten Sintang. Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Sintang,…Read More

Bupati Sintang Melepas Kegiatan Fun Offroad Dalam Rangka Kelam Tourism Festival 2023

Bupati Sintang, dr. H. Jarot Winarno, M.Med.PH, melepas peserta kegiatan Fun Offroad dalam rangka Kelam Tourism Festival yang diselenggarakan oleh Pemerintah Kabupaten Sintang melalui Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata Kabupaten Sintang bekerjasama dengan Indonesia Offroad Federation (IOF) Kalbar & Sintang, pelepasan kegiatan offroad tersebut dilaksanakan di Waterfront Sintang, Jumat, 3…Read More