Pelaksanaan Lomba Pidato Mahasiswa dan Pelajar Dalam Rangka HUT Sumpah Pemuda
Wakil Bupati Sintang, Melkianus, S.Sos., membuka sekaligus menyaksikan lomba pidato tingkat Mahasiswa/i dan SMA/SMK/MA se-Kabupaten Sintang dalam rangka peringatan Hari Ulang Tahun Sumpah Pemuda ke-95 tahun di halaman Indoor Apang Semangai Komplek Stadion Baning Sintang pada Selasa, 31 Oktober 2023. Lomba pidato dalam rangka peringatan Hari Ulang Tahun Sumpah Pemuda…Read More